Desain sebuah situs bukan hanya mengenai keindahan atau ekspresi diri. Kita membuat situs agar orang-orang nyaman menggunakannya dan betah sehingga mereka mau eksplorasi. Dan kalau situs ini begitu membekas dalam pengalamannya, dia akan kembali ke situs kita. Mari cari tahu cara membuat desain interface bagi pemula. Desain User Interface (UI) sangat terfokus untuk mengantisipasi tindakan […]
Aplikasi untuk desain UI UX itu banyak sekali. Namun ada 10 aplikasi ini yang bisa kita pertimbangkan untuk memilikinya untuk membuat prototype, wireframe atau serangkaian tugas seorang UI dan UX Designer. Mari mencari tahu aplikasi-aplikasinya. 1. Fluid UI Aplikasi Fluid UI bisa mengubah ide-idemu menjadi sebuah prototype dalam beberapa menit saja. Selain itu user interface […]
Pengertian User Interface adalah tampilan antar muka sebuah situs atau aplikasi baik di komputer maupun mobile. Sebuah kualifikasi user interface yang baik adalah dia bisa menarik calon pengguna untuk mencoba semua fitur-fiturnya. Selain itu dia juga bisa menuntun pengguna menemukan fitur atau informasi yang dibutuhkan. Makanya Tampilan mereka juga perlu dibuat menarik sedemikian rupa. User […]